Jumat, 04 Mei 2018

Resep Sop Bening Daging Sapi Simple Kitaberbagi

Resep Sop Bening Daging Sapi Simple Kitaberbagi -
  • 17 Suka
  • 1 Recook
  • Dhieon Esti Bahan-bahan
    1. 100 gr daging sapi (potong2) resep masakan tradisional dari pisang dan tulang iga
    2. 1 wortel
    3. 6 buncis
    4. 1 kentang
    5. Segenggam kembang kol
    6. 1 sosis (iris)
    7. 3 butir bakso (iris)
    8. 1 buah tahu putih (potong kotak2)
    9. 3 bawang putih (cincang)
    10. secukupnya Merica bubuk
    11. Seruas jahe (geprek)
    12. secukupnya Air
    13. secukupnya Garam dan gula
    14. Daun bawang dan seledri
    15. Bawang goreng
    Langkah
    1. Ganti Potong sayuran dan cuci bersih.
    2. Ganti Tumis bawang putih sampai harum.
    3. Ganti Tambahkan air, garam, gula, merica.
    4. Ganti Masukkan jahe, daging dan tulang lalu aduk sebentar dan tutup. Pake api kecil ya biar daging matang dan gak alot. Masak sampai air mendidih.
    5. Ganti Masukkan sayuran, bakso, sosis dan tahu. Aduk rata dan tes rasa. Masak sampai sayuran matang. Beri daun bawang, seledri dan bawang goreng.
    Tambah langkah

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar